Jika Anda ingin membuat website, terdapat berbagai cara dan platform yang bisa Anda gunakan. Salah satunya dengan menggunakan CMS WordPress.

Melalui artikel-artikel di sini, Anda akan belajar secara mendalam bagaimana cara menggunakan WordPress, mulai dari install WordPress hingga optimasi WordPress.

Semoga artikel-artikel yang tersedia bisa menjadi referensi bermanfaat bagi Anda yang ingin mengoptimasi Website WordPress.

WordPress

11+ Plugin Download Manager WordPress Terbaik

Saat membangun website, terkadang Anda tidak hanya ingin memberikan informasi berupa tulisan saja kepada pembaca. Tapi juga berbagai file tambahan yang bisa mereka unduh...
Sekar Ningtyas
8 min read

Cara Mudah Mengatasi Error 400 Bad Request di Website…

Apakah Anda pernah mengalami error 400 Bad Request saat sedang asyik menjelajah internet? Atau saat Anda sedang mengedit website, tiba-tiba error 400 Bad Request...
Mirza M. Haekal
4 min read

Rekomendasi 6 Plugin Table WordPress Terbaik

WordPress diciptakan dengan fitur editor visual yang memudahkan penggunanya dalam menciptakan konten ideal. Sayangnya, pada versi sebelum Gutenberg (versi sekarang), WordPress tidak dibekali fitur...
Sekar Ningtyas
5 min read

Cara Install Google Site Kit agar Optimasi Website Kian…

Google memiliki beberapa tool webmaster yang sangat berguna untuk optimasi dan monetisasi website. Di antaranya adalah Search Console, Analytics, AdSense, dan masih banyak lagi....
Aldwin Nayoan
5 min read

Cara Mengatasi HTTP Error 500 dan HTTP Error 503…

Ketika mengakses suatu website, terkadang Anda menerima pesan WordPress error yang muncul seperti HTTP Error 404, HTTP Error 504, HTTP Error 500, HTTP Error...
Yasin K
6 min read

Yuk Atasi Maximum Execution Time of 30 Seconds Exceeded!

Para pengguna WordPress mungkin pernah menemukan teks yang berbunyi: “Fatal error: Maximum execution time of 30 seconds exceeded”. Jika Anda salah satunya, janganlah khawatir....
Aldwin Nayoan
2 min read